Princess' Landing

Wisata Kuliner? Oke! Liburan? Ayo! Bahagia? Pasti!

Sabtu, 08 Maret 2008

Akankah Ada Sesuatu?

Hening rasanya
memandang cakrawala kini
Namun hatiku waswas
Akankah ada sesuatu?

Awan tak lagi bergeming
Kulihat mereka berarak
di langit yang meredup
Akankah ada sesuatu?

Kini pohon bergoyang
Angin kencang sekali
lagi kubertanya dalam diam
Akankah ada sesuatu?
Diposting oleh Princess' Landing di 13.20
Kirimkan Ini lewat EmailBlogThis!Bagikan ke XBerbagi ke FacebookBagikan ke Pinterest
Label: the poem

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda
Langganan: Posting Komentar (Atom)

Total Tayangan Halaman

Arsip Blog

  • ►  2013 (3)
    • ►  September (2)
    • ►  Maret (1)
  • ►  2012 (7)
    • ►  Oktober (1)
    • ►  September (2)
    • ►  Agustus (1)
    • ►  April (1)
    • ►  Maret (1)
    • ►  Januari (1)
  • ►  2011 (22)
    • ►  Desember (2)
    • ►  November (9)
    • ►  Juni (2)
    • ►  Mei (7)
    • ►  April (2)
  • ►  2010 (1)
    • ►  Mei (1)
  • ►  2009 (10)
    • ►  Desember (3)
    • ►  Agustus (2)
    • ►  April (1)
    • ►  Maret (1)
    • ►  Februari (2)
    • ►  Januari (1)
  • ▼  2008 (13)
    • ►  November (1)
    • ►  Oktober (1)
    • ►  Agustus (1)
    • ▼  Maret (10)
      • Arggggggggghhhhhhhhhhhhhh!!!
      • Aku Bahagia!
      • Aku Tidak Takut!
      • Tangisku Pecah!
      • GebLek!!
      • Kamiiiis...
      • Aku Tahu Ada Sesuatu
      • BiNuNNN...
      • Akankah Ada Sesuatu (lagi)?
      • Akankah Ada Sesuatu?
  • ►  2007 (1)
    • ►  November (1)

Mengenai Saya

Foto saya
Princess' Landing
Saya adalah pecandu traveling, penggila tempat baru, dan seorang yang selalu ingin menang.
Lihat profil lengkapku
Tema Tanda Air. Diberdayakan oleh Blogger.